Alat input komputer



1 Keyboard adalah perangkat input yang paling umum di gunakan untuk memasukkan teks,angka,dan perintah ke dalam komputer melalui tombol-tombol yang ada.



2. Mouse: Mouse adalah perangkat input yang digunakan untuk menggerakkan kursor di layar komputer. Mouse memiliki tombol-tombol yang dapat digunakan untuk mengklik, memilih, dan mengontrol objek di layar.


 



3. Touchpad: Touchpad adalah perangkat input yang sering ditemukan pada laptop. Mirip dengan mouse, touchpad digunakan untuk menggerakkan kursor di layar dengan menggunakan gerakan jari.


 


4  Mikrofon: Mikrofon adalah perangkat input yang digunakan untuk merekam suara dan memasukkannya ke dalam komputer. Biasanya digunakan untuk panggilan suara, rekaman audio, atau pengenalan suara.



 

https://www.baktikominfo.id/en/informasi/pengetahuan/15_macam_perangkat_keras_input_pada_komputer_dan_fungsinya-657

https://tekno.kompas.com/read/2023/09/02/12330067/macam-macam-perangkat-input-komputer-dan-fungsinya-yang-perlu-diketahui?page=all









Komentar

Postingan populer dari blog ini

Blogger anak kelas

Manajemen sistem informasi